Hasil Riset Pasar NASDAQ pada 18 Oktober 2022

2022-10-18 11:50Sumber:BtcDana

Bursa saham AS menguat pada hari Senin (17/10) setelah pendapatan Bank of America mengalahkan ekspektasi terkait dengan kenaikan suku bunga tinggi.


Dow Jones Industrial Average melonjak naik 549 poin, atau sebesar 1,8%, sementara S&P 500 naik 2,6% dan NASDAQ Composite naik 3,2%.


Bank of America Corp (NYSE:BAC), salah satu bank terbesar di AS, menambahkan dana senilai $378 juta ke dalam cadangan kerugian tetapi mengatakan pelanggan ritelnya tangguh. Pinjaman tumbuh 12% selama setahun terakhir. Saham BofA naik 5,8%.


NASDAQ (NQ) masih dalam trend bearish, open posisi buy dapat dilakukan setelah konfirmasi breakout pada level harga 11300 untuk mencapai area resistance terdekat pada  level harga 11540 - 11720 dengan pembatasan resiko pada level harga 11100


 https://asset.onetrader.online/upload/file/1666022400000/1666067525627.png


Disclaimer: Materi ini adalah analisa oleh Quant Tech Limited dan telah memperoleh izin dari Quant Tech Limited. Pandangan dalam materi ini adalah milik analis dan/atau Quant Tech Limited dan BTCDana tidak mendukung atau merekomendasikan investasi atau perdagangan apa pun yang dibahas dalam materi ini. Sebelum bertindak berdasarkan materi ini, mohon mempertimbangkan apakah materi ini cocok dengan situasi Anda dan jika perlu, mohon mencari nasihat profesional


Lainnya