Hasil Riset Pasar Pada Rabu 21 April 2021

2021-04-21 14:30Sumber:BtcDana

Hal Penting dan Data Keuangan yang Harus Diperhatikan Rabu 21 April 2021

1. 13:00 IHK dan Indeks Penjualan Ritel Inggris pada Bulan Maret

2. 17:30 Pidato Bailey Ketua Fed AS

3. 19:30 IHK Bulanan Kanada pada Bulan Maret

4. 21:00 Resolusi Suku Bunga Bank Sentral Kanada hingga 21 April

5. 21:30 Persediaan Minyak Mentah Mingguan EIA AS hingga 16 April

6. 22:00 Konferensi Pers Ketua Bank Sentral Kanada Macklem


Emas


Pada hari Selasa, harga emas menguat dan diperdagangkan di sekitar $1782/ons. Imbal hasil obligasi AS stagnan, dan indeks dolar AS stabil di sekitar titik terendah dalam 7 minggu. Bank Sentral di dunia mengeluarkan langkah stimulus yang belum pernah dilakukan sebelumnya. Emas yang dianggap sebagai aset anti-inflasi mendapat dukungan dari pasar pembeli yang ingin menghindari risiko. Dari segi teknis, garis harian emas ditutup bullish dengan pola double bottom yang mengeluarkan sinyal penguatan. Sentimen bullish pasar kuat dan emas berguncang di sekitar garis atas Bollinger Band. MACD berada di sekitar sumbu 0 dan sedang menguat. Indikator menunjukkan sinyal penguatan. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan Buy posisi rendah dalam zona guncangan. Pertimbangkan zona support dan zona resistance, intraday trading jangka pendek pembagian titik bull bear di sekitar 1773.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1618934400000/1618986577372.png

Resistance point: 1790-1800-1810

Support point: 1773-1763-1750


Minyak 


Pada hari Selasa, minyak mentah mencatat pelemahan terbesar dalam 2 minggu, sempat melemah lebih dari 3%, dan memperbarui titik terendah dalam 4 hari perdagangan yaitu $61.50/barel. Hal ini terjadi karena kondisi epidemi corona di beberapa negara pengimpor minyak yang tambah parah membuat prospek pemulihan permintaan terlihat suram. Kementerian Energi Rusia dan Kementerian Keuangan setuju untuk mengurangi pajak bahan bakar dan menaikkan pajak pertambangan perusahaan minyak. Jepang berharap dapat mencapai kesepakatan pembagian minyak dengan Vietnam, menjadikannya negara pertama di antara negara ASEAN. Dari segi teknis, garis harian minyak melejit hingga titik tertinggi bulan ini namun gagal untuk menerobos. Grafik4jam menunjukkan gap ke bawah, menerobos titik support akhir-akhir ini yaitu 62.50 dan menerobos garis bawah Bollinger band. MA membentuk Death Cross, MA60 menjadi titik support selanjutnya. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan operasi dalam zona guncangan. Grafik di bawah memberikan titik kunci dan prediksi tren, pembagian titik bull bear di sekitar 61.50.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1618934400000/1618986603378.png

Resistance point: 62.00-62.60-63.30

Support point: 61.50-60.80-60.00


Like dan Bagikan Facebook BTC Dana untuk mendapatkan updates, promosi dan analisis terbaru kami!


Disclaimer: Konten analisa hanya bersifat spekulatif dan tidak menjamin keuntungan


Powered by: Quant Tech


Lainnya