Hasil Riset Pasar Pada Senin 14 Desember 2020

2020-12-14 14:20Sumber:BtcDana

Hal Penting dan Data Keuangan yang Harus Diperhatikan Senin 14 Desember 2020

1. (Waktu Belum Ditentukan) Rapat Pemilu AS

2. (Waktu Belum Ditentukan) Laporan Pasar Minyak Bulanan OPEC

3. 08:30 Laporan Harga Jual Rumah 70 Kota Besar dan Menengah Cina

4. 17:00 Tingkat Produksi Industri Bulanan Zona Euro pada Bulan Oktober



Emas


Perhatian minggu ini berpusat pada negosiasi rencana bail-out AS yang masih buntu, dan meningkatnya kemungkinan terjadi Brexit tanpa kesepakatan yang membuat kepercayaan investor berkurang. Ketidakpastian ini mendorong investor untuk menjual sebagian emas yang mereka miliki dan mengambil keuntungan, hal ini membuat pasar emas anjlok. Karena permintaan dolar yang tiba-tiba meningkat dan sentimen pengambilan risiko yang memburuk, untuk sementara waktu sulit untuk terjadi penerobosan.  Dari segi teknis, emas akan terus mempertahankan posisi mereka, dalam 4 jam, tetap stabil di sekitar 1848-1823. Untuk saat ini, emas masih beroperasi di sekitar garis tengah Bollinger band, MACD pasif. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan operasi dalam zona guncangan. Pertimbangkan zona support dan zona resistance, intraday trading jangka pendek pembagian titik bull bear di sekitar 1830.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1607875200000/1607930545376.png

Resistance point: 1837-1844-1850

Support point: 1830-1823-1816


Minyak


Penguatan minyak minggu lalu terjadi terutama karena  pasar optimis terhadap vaksin corona dan terhadap prospek pemulihan permintaan minyak. Pada saat yang sama, pelonggaran bank sentral di seluruh dunia juga menjadi stimulus yang mendorong penguatan harga komoditas termasuk minyak. Namun, untuk jangka pendek, epidemi AS tetap menjadi tekanan bagi harga minyak. Pada saat yang sama, persediaan minyak mentah yang mencatat peningkatan juga menjadi tekanan untuk harga minyak jangka pendek. Dari segi teknis, minyak mentah melemah hingga 33.64 lalu menguat selama 6 minggu berturut-turut, hal ini memberikan kepercayaan diri bahwa pasar minyak akan bullish. Garis harian membentuk Golden Cross yang merupakan signal bullish yang kuat. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan Buy posisi rendah. Grafik di bawah memberikan titik kunci dan prediksi tren, pembagian titik bull bear di sekitar 46.50.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1607875200000/1607930563841.png

Resistance point: 47.30-47.80-48.50

Support point: 46.50-46.00-45.20


Like dan Bagikan Facebook BTC Dana untuk mendapatkan updates, promosi dan analisis terbaru kami!


Ada Risiko Pasaran, Saat Pesanan Harus Teliti dan Hati-Hati, Rekomendasi Pasaran Hanya Untuk Referensi


Powered by: Quant Tech


Lainnya