Hasil Riset EURUSD Pada Jumat 11 Desember 2020

2020-12-11 14:35Sumber:BtcDana

Pada hari Kamis, Bank Sentral Eropa mengeluarkan langkah stimulus yang baru yang kurang lebih sesuai dengan ekspektasi pasar. Setelah resolusi suku bunga diumumkan, EURUSD sideways dan menguat hampir 80 poin, mencapai titik tertinggi 1.2160. Bank Sentral Eropa melakukan Program Pembelian Darurat Pandemi (PEPP) sebesar 500 miliar Euro, menjadi 1,85 trilium Euro dan memperpanjang rencana ini selama 9 bulan hingga Maret 2022. Lagarde mengatakan perekonomian akan menyusut pada kuartal keempat, industri jasa akan tertekan dan inflasi akan tetap rendah. Dari segi teknis, untuk hari ini Euro akan menguat jangka pendek. Dalam 4 jam, EURUSD akan berguncang pada posisi tinggi, indikator MACD dan RSI menunjukkan signal bullish. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan Buy posisi rendah. Grafik di bawah memberikan titik kunci dan prediksi tren, pembagian titik bull bear di sekitar 1.2180.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1607616000000/1607672067292.png

Resistance point: 1.2180-1.2200-1.2260

Support point: 1.2130-1.2100-1.2050


Like dan Bagikan Facebook BTC Dana untuk mendapatkan updates, promosi dan analisis terbaru kami!


Ada Risiko Pasaran, Saat Pesanan Harus Teliti dan Hati-Hati, Rekomendasi Pasaran Hanya Untuk Referensi


Powered by: Quant Tech


Lainnya