Hasil Riset Pasar Pada Kamis 12 November 2020

2020-11-12 14:15Sumber:BtcDana

Hal Penting dan Data Keuangan yang Harus Diperhatikan Kamis 12 November 2020

1.14:00 Nilai Akhir IHK Bulanan Jerman pada Bulan Oktober

2.14:00 PDB 3 Bulan Inggris pada Bulan September

3.14:00 Neraca Perdagangan Inggris pada Bulan September

4.14:00 PDB Kuartal Ketiga Tahunan Inggris 

5.14:00 Jumlah Produksi Industri dan Manufaktur Bulanan Inggris pada Bulan September

6.15:00 Pidato Bailey Ketua Bank Sentral Inggris

7.16:00 Laporan Bulanan Pasar Minyak IEA

8.17:00 Jumlah Produksi Industri Bulanan Zona Euro pada Bulan September

9.20:30 IHK Bulanan AS pada Bulan Oktober

10.20:30 Jumlah Klaim Tunjangan Pengangguran AS hingga 7 November

11.23:00 Persediaan Minyak Mentah Mingguan EIA AS hingga 6 November

12.23:45 Pidato Ketua Tiga Bank Sentral Utama Eropa dan AS

13.(Besok) 02:00 Williams Fed AS Mengadakan Perbincangan Online


Emas


Biden mengumumkan kemenangannya namun Trump menolak untuk mengakui dan pergantian Presiden AS menghadapi jalan buntu. Sentimen penghindaran risiko pasar masih kuat. Kemajuan yang signifikan dalam perkembangan vaksin corona membuat vaksin semakin baik melawan virus corona, namun sentimen pasar yang dipicu oleh vaksin sudah dicerna pasar. Epidemi corona di Eropa dan AS semakin menyebar, dengan kasus yang terkonfirmasi lebih dari 10 juta kasus positif corona atau sekitar 25%. Minggu ini, fokus pasar berada pada negosiasi Brexit antara Inggris dan Uni Eropa. Dari segi teknis, sentimen penghindaran risiko melemah, emas kekurangan momentum untuk menguat. Garis harian ditutup bearish dan bolah balik dalam 4 jam. Indikator juga menunjukkan tanda pelemahan. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan Sell posisi tinggi dalam zona guncangan. Pertimbangkan zona support dan zona resistance, intraday trading jangka pendek pembagian titik bull bear di sekitar 1875.

 https://asset.ycxfy.com/upload/file/1605110400000/1605175682600.png

Resistance point: 1875-1883-1890

Support point: 1863-1858-1850


Minyak 


Pada hari Rabu, minyak mentah melejit tinggi lalu melemah, dengan titik tertinggi $43.06 lalu melemah dan memuntahkan semua penguatannya dan akhirnya ditutup pada $41.42. Harga minyak mendapat dukungan yang kuat karena perkembangan penelitian vaksin corona dan OPEC+ yang berencana menunda rencana peningkatan produksi selama 3-6 bulan. Namun, epidemi corona terus menyebar di Eropa dan AS. Lockdown yang lebih ketat diberlakukan di New York dan tingkat rawat inap AS yang semakin tinggi. Tingkat produksi minyak di Libya juga meningkat hingga lebih dari 1,1 juta barel/hari mendekati tingkat produksi Libya sebelumnya. Dari segi teknis, penguatan kemarin sesuai dengan perkiraan, ditutup dengan pola hammer. Indikator RSI kurang jelas dan pasar bull kekurangan momentum untuk melanjutkan penguatan. Secara keseluruhan untuk hari ini utamakan operasi dalam zona guncangan. Grafik di bawah memberikan titik kunci dan prediksi tren, pembagian titik bull bear di sekitar 41.00.

 https://asset.ycxfy.com/upload/file/1605110400000/1605165563483.png

Resistance point: 42.00-42.60-43.10

Support point: 41.00-40.30-39.40


Like dan Bagikan Facebook BTC Dana untuk mendapatkan updates, promosi dan analisis terbaru kami!


Ada Risiko Pasaran, Saat Pesanan Harus Teliti dan Hati-Hati, Rekomendasi Pasaran Hanya Untuk Referensi


Powered by: Quant Tech


Lainnya