Hasil Riset Pasar Pada Rabu 07 Oktober 2020

2020-10-07 15:40Sumber:BtcDana

Hal Penting dan Data Keuangan yang Harus Diperhatikan Rabu 07 Oktober 2020


1. 13:00 Tingkat Produksi Bulanan Jerman Hinggan Bulan Agustus

2. 13:45 Neraca Perdagangan Perancis pada Bulan Agustus

3. 14:30 Indeks Harga Rumah Bulanan Halifax Inggris pada Bulan September

4. 15:00 Cadangan Devisa Cina pada Bulan September

5. 19:10 Pidato Ketua Bank Sentral Eropa Lagarde

6. 21:30 Persediaan Minyak Mentah Mingguan EIA AS hingga 2 Oktober 

7. (Besok) 00:00 Pidato Rosengren Fed AS

8. (Besok) 01:00 Williams Fed AS Mengadakan Acara

9. (Besok) 01:00 Risalah Rapat Kebijakan Moneter Fed AS

10. (Besok) 01:15 Pidato Ketua Fed AS Kaplan

11. (Besok) 02:00 Pidato Williams Fed AS


Emas


Di pasar Asia pada hari Rabu, indeks dolar AS tetap stabil dan saat ini dilaporkan pada harga 93.85. Emas spot naik hampir $10 jangka pendek dan menembus $1882/ons. Presiden AS Trump baru-baru ini mengeluarkan tweet yang meminta Kongres untuk menyetujui dana $25 miliar sebagai dana bantuan perusahaan penerbangan dan menyetujui $135 miliar sebagai dana program perlindungan gaji. Berita ini mendorong penguatan harga emas jangka pendek. Sebelumnya, Trump menunda negosiasi rencana stimulus dan ini membuat harga emas jatuh lebih dari $30. Jumlah kumulatif kematiaan akibat epidemi corona di AS telah melebihi 215,000 dan penasihat senior Trump, Miller, juga terinfeksi virus corona. Dari segi teknis, garis harian emas anjlok $35. Garis harian terus bearish, dalam 4 jam menguji 1920 namun tertekan. Secara keseluruhan, untuk hari ini utamakan Sell posisi tinggi dalam zona guncangan. Pertimbangkan zona support dan zona resistance, intraday trading jangka pendek pembagian titik bull bear di sekitar 1886.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1602000000000/1602056756557.png

 

Resistance point: 1886-1891-1900

Support point: 1877-1872-1865


Minyak


Pada Rabu dini hari, data yang dirilis oleh American Petroleum Institute (API) menunjukkan bahwa persediaan minyak mentah API AS meningkat 951,000 barel, sedangkan angka perkiraan adalah peningkatan 400,000 barel. Persediaan bensin turun 867,000 barel, persediaan minyak sulingan turun 1,033 juta barel. Setelah data dirilis, harga minyak AS melemah dengan cepat dalam jangka pendek. Patut diperhatikan bahwa Presiden AS Trump menangguhkan negosiasi rencana bantuan untuk virus corona dengan Partai Demokrat hingga pemilihan presiden berakhir. Badai yang semakin dekat ke Teluk Meksiko dan pemogokan pekerja minyak di Norwegia diperkirakan akan menyebabkan gangguan pasokan dan ini menjadi dukungan untuk harga minyak. Dari segi teknis, dapat dilihat bahwa untuk jangka pendek, pasar emas masih sideways. Secara keseluruhan, untuk hari ini utamakan Sell pada posisi tinggi. Grafik di bawah memberikan titik kunci dan prediksi tren, pembagian titik bull bear di sekitar 40.00.

https://asset.ycxfy.com/upload/file/1602000000000/1602056779350.png

 

Resistance point: 40.30-40.80-41.50

Support point: 39.60-39.10-38.50


Ada Risiko Pasaran, Saat Pesanan Harus Teliti dan Hati-Hati, Rekomendasi Pasaran Hanya Untuk Referensi


Like dan Bagikan Facebook BTC Dana untuk mendapatkan updates, promosi dan analisis terbaru kami!


Powered by: Quant Tech


Lainnya