Hasil Riset Pasar Selasa 16 Juni 2020

2020-06-16 14:25Sumber:BtcDana

Hal Penting dan Data Keuangan yang Harus Diperhatikan Hari Ini

1. 08.30 Risalah Pertemuan Kebijakan Moneter RBA pada Bulan Juni

2. 10:00 Resolusi Suku Bunga Bank of Japan

3. 13:00 Nilai Akhir IHK Bulanan Jerman pada Bulan Mei

4. 13:00 Tingkat Pengangguran 3 Bulan ILO Inggris pada Bulan April

5. 13:00 Tingkat Pengangguran dan Jumlah Klaim Tunjangan Pengangguran Inggris pada Bulan Mei

6. 13:30 Konferensi Pers Gubernur Bank of Japan Kuroda Haruhiko

7. 15:00 Laporan Pasar Minyak Mentah Bulanan IEA

8. 16:00 Indeks Kemakmuran Ekonomi ZEW Jerman dan Zona Euro pada Bulan Juni

9. 19:30 Tingkat Penjualan Ritel Bulanan AS pada Bulan Mei

10. 20:15 Tingkat Produksi Industri Bulanan AS pada Bulan Mei

11. 21:00 Inventaris Komersial Bulanan AS pada Bulan April

12. 21:00 Indeks Pasar Perumahan NAHB AS pada Bulan Juni

13. 21:00 Ketua Fed AS Powell Menghadiri Sidang

14. (Besok) 02:00 Pernyataan Gubernur Bank Kanada

15. (Besok) 03:00 Pidato Wakil Ketua Fed AS Clarida

16. (Besok) 03:30 Persediaan Minyak Mentah Mingguan API AS Hingga 12 Juni


Emas


Ada dua alasan mengapa pasar emas yang bullish kemarin berbalik pada pasar sesi Amerika, 3 hari kedepan adalah waktu kritis bagi Cina untuk menghadapi epidemi virus corona, dan George Fed AS menyatakan bahwa dia mendukung Fed AS untuk menyesuaikan suku bunga mendekati nol. Setelah berita itu, harga emas melesat dengan cepat, ketiga indeks utama AS berhenti menguat, dan indeks dolar AS melejit tinggi lalu jatuh. Dari sisi teknis, jika pasar emas bearish dan jatuh dibawah $1712 maka akan menguji titik 1700. Titik selanjutnya yang perlu diperhatikan adalah titik terendah bulanan yaitu $1675. Pada saat yang sama, harga emas akan menguji pola segitiga diatas $1745. Begitu bulls berhasil melakukan menerobosan, maka ada kemungkinan menguji titik tertinggii pada bulan Mei yaitu $1765. Hari ini, Powell akan mengumukan data terror. Apakah data akan baik untuk pasar? Oleh karena itu, untuk emas hari ini boleh lakukan Buy ataupun Sell dalam zona guncangan. Pertimbangkan zona support dan zona resistance, intraday trading jangka pendek pembagian titik bull bear di sekitar 1730.


 https://asset.wjshl.com/upload/file/1592236800000/1592288718384.png

Resistance point: 1745-1754-1765

Support point: 1719-1708-1700


Minyak Mentah


Minyak mentah juga mengalami pembalikan yang mengejutkan. Minyak harian tertekan sentimen penghindaran resiko, minyak Brent sempat jatuh 3%, minyak AS bahkan sempat jatuh lebih dari 5% dan jatuh dibawah $35. Penurunan kedua minyak melambat pada pasar sesi Eropa, dan menguat pada sesi Amerika karena berita baik yang diumumkan Fed AS. Akhirnya, minyak AS ditutup dengan penguatan 1.42%, naik kembali ke harga $37 dan minyak Brent menguat 2.31% kembali ke dekat $40. Dari sisi teknis, minyak mentah mencapai titik terendah 34.5 lalu menguat, zona support cukup jelas. Garis harian membentuk pola hammer, grafik4jam menunjukkan pasar kadang bullish kadang bearish, pasar akan bullish untuk sementara waktu, lalu akan bearish. Oleh karena itu, untuk hari ini lakukan operasi bolak balik antara Sell posisi tinggi dan Buy posisi rendah. Garis harian di bawah memberikan titik kunci dan prediksi tren, pembagian titik bull bear di sekitar 37.00.


 https://asset.wjshl.com/upload/file/1592236800000/1592288739466.png

Resistance point: 38.00-38.90-40.00

Support point: 35.90-34.50-32.80


Ada Risiko Pasaran, Saat Pesanan Harus Teliti dan Hati-Hati, Rekomendasi Pasaran Hanya Untuk Referensi


Lainnya