Hasil Riset Pasar Jumat 08 Mei 2020

2020-05-08 13:25Sumber:BtcDana

Hal Penting dan Data Keuangan yang Harus Diperhatikan Hari Ini

(Bursa Efek London Ditutup Satu Hari)


1. 08:30 Pernyataan Kebijakan Moneter RBA

2. 13:00 Neraca Berjalan dan Neraca Perdagangan Tidak Disesuaikan Musiman Jerman pada Bulan Maret

3. 18:00 Pidato Presiden Bank Sentral Eropa Lagarde

4. 19:30 Jumlah Pekerja Non-Pertanian dan Tingkat Pengangguran AS pada Bulan April

5. 19:30 Jumlah Pekerja Kanada pada Bulan April

6. 21:00 Tingkat Penjualan Grosir Bulanan AS pada Bulan Maret

7. (Besok) 00:00 Total Pengeboran Minyak Mingguan AS hingga 8 Mei


Emas


Pada hari Kamis, laporan suku bunga berjangka Fed Funds menunjukkan bahwa pasar memperkirakan kemungkinan Fed AS untuk menerapkan suku bunga negatif yang dipengaruhi oleh penurunan imbalan obligasi AS, emas dan perak mengalami penguatan tajam. Pada sesi pasar Asia dan Eropa, emas bergerak di sekitar $1685-1695. Pada sesi pasar AS, emas menunjukkan penguatan bullish, minyak spot menembus 3 point utama yaitu 1700, 1710 dan 1720. Penguatan harian sempat menembus 2%, mecetak rekor penaikan terbesar dalam 2 minggu. Jatuhnya dolar AS merupakan hal yang baik bagi emas, dan malam ini laporan non-pertanian yang dinantikan akan diumumkan. Pada pukul 19:30, pekerja non-pertanian yang disesuaikan musiman AS pada bulan April akan diumumkan, angka sebelumnya adalah -701,000 dan perkiraan adalah -22 juta. Pada saat yang sama, tingkat pengangguran AS pada bulan April akan diumumkan. Nilai sebelumnya adalah 4.4%, perkiraan adalah 16%. Ini akan menjadi data terpenting dalam minggu dan bahkan bulan ini. Garis harian 4 jam emas telah memberikan signal kenaikan yang kuat, namun sebelum pengumuman data yang penting dan jika tidak ada penerobosan maka ada kesempatan untuk bearish. Oleh karena itu, emas hari ini disarankan melakukan operasi dalam zona guncangan. Volatilitas pada pasar malam ini akan cukup kencang karena pengumuman data. Jika emas menembus angka tertinggi 1747, maka kesempatan bagi pasar belakangan akan lebih besar. Untuk titik kunci fluktuasi, perhatikan grafik 1 jam dibawah ini, intraday trading jangka pendek pembagian titik bull bear di sekitar 1720.


 https://asset.wjshl.com/upload/file/1588867200000/1588920366840.png

Support point: 1707-1690-1670

Resistance point: 1735-1747-1770


Minyak Mentah


Di pasar minyak, minyak AS dan Brent kembali mengalami tren naik turun. Pada sesi pasar Eropa, minyak berjangka WTI sempat naik lebih dari 10%, minyak Brent berjangka juga sempai naik lebih dari 7%. Namun pada sesi pasar AS, kedua minyak anjlok bersamaan, minyak berjangka AS anjlok lebih dari 4%. Goldman Sachs, Standard Chartered, S&P Global Platts, bank dan institusi terkenal lain mengatakan ada kemungkinan permintaan minyak rebound. Bank investasi memperkirakan bahwa dengan langkah mengakhiran ‘lockdown’ di 23 wilayah di AS, maka permintaan bensin atau minyak akan membaik. Besok pagi, AS akan mengumumkan jumlah pengeboran minyak mingguan hingga 8 Mei. Pada saat itu, investor dapat melihat situasi pengeboran dan penggunaan minyak AS. Melihat K-line harian, minyak mentah bullish namun menghadapi resistance dan terlihat dalam tekanan. Kondisi pasar hari ini karena pengumuman data non-pertanian, investor mungkin akan pindah ke varietas perdagangan lain. Sebelum pengumuman data non-pertanian, disarankan melakukan operasi Sell pada posisi tinggi zona guncangan. Grafik 1 jam dibawah memberikan titik kunci dan prediksi tren. Data pada pasar malam ini akan memberikan banyak kesempatan bagi investor, harap bersiap-siap. Intraday trading pembagian titik bull bear di sekitar 25.00. 

https://asset.wjshl.com/upload/file/1588867200000/1588920401242.png


Support point: 24.40-23.20-20.80

Resistance point: 26.60-28.00-30.00


Ada Risiko Pasaran, Saat Pesanan Harus Teliti dan Hati-Hati, Rekomendasi Pasaran Hanya Untuk Referensi


Lainnya